NB : Jangan Panik dulu kalau tugasmu numpuk .. hehehe
1. Niat
Niatkan dalam hati ... bahwa kamu akan menyelesaikan tugasnya sekarang juga !!
2. Jangan Malas
Malas adalah penghalang !! jauhi perasaan malasmu itu ... penuh tekad untuk menjauhi rasa malas !! dan jangan sampai kamu menunda .. pekerjaanmu ..!!
3. Persiapkan tugas-tugasmu
Siapkan dulu tugasmu, ini di lakukan agar kamu tidak akan bingung dan membuang-buang waktu untuk mengerjakan tugasmu itu.
4. Tanyakan orang tua/guru
Orang tua pasti akan membantu anaknya yang kesulitan, begitu juga guru sebagai orang tua kedua di sekolahmu, jangan sampai kamu tidak menghormati gurumu karena itu hanya akan merugikanmu.
5. Jika kamu mengikuti bimbel coba tanyakan PRmu itu
Bimbel mahal-mahal kok ngerjain PR aja susah?? tanyakan cara menyelesaikan PRmu itu kepada Guru Bimbelmu di harapkan kamu juga mengerti apa yang di pelajari.
6. Kerjakan bersama temanmu
Mengerjakan pekerjaan bersama pasti akan menjadi mudah dan cepat untuk di selesaikan. Mengapa tidak kita coba mengerjakan bersama PR kita ini ?? Ajaklah teman-temanmu untuk mengerjakan PR melalui SMS atau media sosial seperti WhatsApp, BBM, Line, KakaoTalk, dan lainnya.
7. Coba buka Brainly
Apa itu brainly? "Brainly merupakan jaringan pembelajaran online yang bisa dijadikan sebagai salah satu manfaat adanya perkembangan teknologi di dunia ini. Para Pelajar bisa saling berhubungan dan berkomunikasi seputar materi-materi yang dipelajarinya di sekolahnya. Brainly ini menimbulkan dampak yang sangat positif untuk perkembangan para pelajar di indonesia. " Jika, kamu mengerjakan tugas dari buku paket atau BOS, kamu bisa mencari soalnya dengan cepat dan mudah , atau kamu bisa menanyakan PRmu ke pengguna lainnya dengan fitur yang ada jika kamu sudah memiliki akun.
***
Sudah mengerti?? Kalau Begitu saya pergi dluuu ... jangan lupa komen jika ada pertanyaan atau request postingan yang berhubungan dengan tips atau trend masa kini
0 komentar:
Post a Comment